
Ketika mendapat kiriman wadah, Ummu Salamah mencelupkan rambut Rasulullah saw. di wadah itu. Kemudia mengembalikannya pada pengirim. Si pengirim pun akan meminum air dari Ummu Salamah. Kadang juga dibuat membasuh sekujur tubuhnya. Setelah itu sakit mereka akan sembuh. Berkah rambut Rasulullah saw..[1]
[1] al-Makki, Muhammad Thohir bin Abdul Qodir al-Kurdi, 2012, Tabarruk as-Shahabah, hal: 56, Dar al-Minhaj, Jiddah, Arab Saudi.
Posting Komentar
Tinggalkan komentar anda....!