Tingkat Toleransi DKI Jakarta Rendah, Rektor Universitas Ibnu Chaldun: Saya Tidak Percaya!

https://ksmtour.com/


Jakarta-Rektor Universitas Ibnu Chaldun Jakarta, Prof. Dr. Musni Umar, SH, M.Si, Ph.D tidak mempercayai hasil penenelitian yang mengatakan bahwa tingkat toleransi di DKI Jakarta rendah. 

Beliau juga akan meminta LPPM Ibnu Chaldun terjun ke DKI Jakarta untuk melakukan penelitian.


Hal ini beliau sampaikan melalui akun twitternya, @musniumar pada 08 Desember 2018. Beliau menulis, 

Saya tdk percaya tingkat toleransi di DKI rendah. Saya akan minta LPPM Univ. Ibnu Chaldun melakukan penelitian untuk memastikan tingkat toleransi Di Jakarta tidak rendah.

Sebelumnya, Setara Institut merilis hasil penelitian yang mengukur soal praktek toleransi di 94 kota. 

Hasil penelitian tersebut, menempatkan DKI Jakarta termasuk kota yang rendah dalam memeraktekkan toleransi.




Post a Comment

Tinggalkan komentar anda....!

Previous Post Next Post